Contoh Surat Teguran Atas Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi

Kepada Yth,
PT. _____________________________
___________________
___________________

Perihal: Teguran Atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan Kontruksi

Dengan Hormat,

Berkaitan dengan pemborongan pelaksanaan pekerjaan konstruksi sebagai berikut:

Nama Pekerjaan                 : _______________________.
Perjanjian Pemborongan  : _______________________.
Pelaksana Pekerjaan          : ______________________.
Surat Perintah Kerjan        : ______________________.
Tanggal Mulai Pekerjaan   : _____________________.
(“Pekerjaan“)

Maka berdasarkan laporan kemajuan (progress report) atas pelaksanaan Pekerjaan pada tanggal __ ____________ ___, kemajuan yang telah saudara capai atas pelaksanaan Pekerjaan adalah sebesar __% (____________________ persen), tidak sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati yang seharusnya sebesar __ % (_______________ persen). Ketidaksesuaian dan/atau keterlambatan pelaksanaan Pekerjaan tersebut disebabkan oleh:

  1. _______________________________________.
  2. _______________________________________.
  3. _______________________________________.

Terkait ketidaksesuaian atas pelaksanaan Pekerjaan tersebut, maka dengan ini kami meminta saudara untuk mempercepat pelaksanaan Pekerjaan agar dapat mengejar keterlambatan Pekerjaan tersebut.

Demikian Surat Teguran ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerja sama saudara kami ucapkan terima kasih.

Untuk dan Atas Nama PT. _________________

Direktur Utama

Untuk DOWNLOAD Contoh Surat Teguran Atas Pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi diatas dalam format Microsoft Word Document, silahkan ikuti link di bawah ini: