E-commerce mampu menciptakan sistem perdagangan yang tanpa batas, baik lokasi maupun waktu. Dengan e-commerce, pelaku usaha dapat melakukan perdagangannya menembus pasar dunia – dalam waktu kurang dari 24 jam yang bahkan dapat dilakukan di sebuah kamar sempit pojokan rumah.